Pages

Jumat, 06 April 2012

JADWAL UJIAN PRAKTIK 2011/2012

Setelah di sibukkan dengan agenda Ujian Sekolah 02 s.d. 09 April 2012 dan Try Out 3, siswa-siswi kelas VI akan menjalani serangkaian ujian praktik. Ujian praktik tahun ini akan diselenggarakan mulai hari senin, 16 April 2012 sampai dengan sabtu, 21 April 2012. Ujian praktik kelas VI ini sebagai salah satu syarat kelulusan siswa, yang diselenggarakan oleh pihak sekolah dan dibantu oleh Bapak/Ibu guru yang kompeten didalamnya.
Ujian praktik tahun terasa melegakan , dimana siswa-siswi sudah digodok secara berkelanjutan selama 1 bulan penuh untuk dipersiapkan Ujian Nasional. Ujian praktik inipun sebagai tolak ukur ketampilan dan bakat siswa dalam bidang yang sudah ditentukan. Ujian inipun bisa menjadi ajang refresing sebentar bagai siswa-siswi kelas VI sebelum mengarah ke Ujian Nasional sebagai puncak segala ujian yang dilaksanakan siswa kelas VI.
Serangkaian kegiatan ujian praktik ini dijabarkan dalam jadwal yang disusun sebagai berikut :

No.
Hari / Tanggal
Waktu
Mata Pelajaran
1.
Senin,
16 April 2012
07.00 – 10.30
11.00 – 12.00
Pend. Agama Islam
BTQ
2.
Selasa,
17 April 2012
07.00 – 10.30
11.00 – 12.00
Bhs. Indonesia
Seni Lukis
3.
Rabu,
18 April 2012
07.00 – 10.30
11.00 – 12.00
IPA
Seni Suara
4.
Kamis,
19 April 2012
07.30 – Selesai
Penjasorkes
5.
Jum’at
20 April 2012
07.00 – 10.30
11.00 – 12.30
Bhs. Inggris
Ketrampilan
6.
Sabtu
21 April 2012
07.00 – 10.30

Bhs. Jawa

0 komentar:

Posting Komentar